Kompak Polisi dan TNI Sukabumi Pantau Distribusi Bantuan Beras

    Kompak  Polisi dan TNI  Sukabumi Pantau Distribusi Bantuan Beras
    Polres Sukabumi Kota Polda Jawa Barat - Kota Sukabumi - Bhabinkamtibmas Desa Langensari Polsek Sukaraja Polres Sukabumi Kota Aipda Fajar bersama Babinsa Langensari Serda H. Sumantri Kemarin Sore melaksanakan kegiatan Monitoring Pembagian Bantuan Pangan Cadangan Beras Pemerintah Tahap 1 dari Badan Pangan Nasional (BPN) untuk Desa Langensari yang bertempat di Aula Kantor Desa Langensari Kecamatan Sukaraja Kabupaten Sukabumi. Selasa (6/2/24)  Kegiatan tersebut bertujuan dalam rangka untuk Meningkatkan Akses Pangan bagi Masyarakat tidak mampu melalui pemberian bantuan pangan berupa Beras sebesar 10 Kg untuk satu orang penerimanya. Untuk masyarakat Desa Langensari  jumlah penerima bantuan beras sebanyak 749 KPM. Kapolres AKBP Ari Setyawan Wibowo melalui Kapolsek Sukaraja Kompol Dedi Suryadi SE, M.Si. mengatakan “Hari ini bhabinkamtibmas Langensari bersinergi dengan Babinsa dan Aparatur Desa Langensari melaksanakan kegiatan pengamanan hal ini bertujuan agar dalam pelaksanaan penyaluran bantuan pangan nasional oleh pemerintah kepada keluarga penerima manfaat (kpm) dapat berjalan dengan aman dan lancar” ungkap kapolsek.

    kota sukabumi akbp ari setyawan wibowo indoensia polres sukabumi kota
    Rams Sultan

    Rams Sultan

    Artikel Sebelumnya

    Polsek Cireunghas Polres Sukabumi Kota,...

    Artikel Berikutnya

    Polsek Kebon Pedes Patroli Gabungan TNI-Polri...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Hendri Kampai: Revolusi Penulisan Rilis Berita dengan Bantuan Artificial Intelligence (AI)
    Koorsahli Panglima TNI Buka Sport Climbing Open Championship Indonesian Armed Forces Panglima TNI Cup Tahun 2024
    Irjen TNI Buka Pelatihan BHD dan Screening Jantung Bagi Personel TNI
    Kemenkumham Raih Dua Penghargaan Bergengsi atas Inovasi Pelayanan Publik!

    Ikuti Kami