Polisi Berikan Pembinaan dan Penyuluhan kepada Siswa siswi di SMPN 13 Kota Sukabumi

    Polisi Berikan Pembinaan dan Penyuluhan kepada Siswa siswi di SMPN 13 Kota Sukabumi
    Polsek Lembursitu Polres Sukabumi Kota

    Kota Sukabumi - Polres Sukabumi Kota Polda Jawa Barat - Pada hari Selasa 07 Nopember 2023 mulai jam 08.00 Wib,  Bhabinkamtibmas Kel.Lembursitu Kec Lembursitu Kota Sukabumi dan Bhabinsa melaksanakan giat Pembinaan dan Penyuluhan terhadap siswa siswi di SMPN 13  Rt 02/01 kel. Lembursitu, Kota Sukabumi Terkait dengan kedisiplinan dan maraknya buyling,  
    Selasa (07/11/2023)

    Kapolres Sukabumi Kota AKBP Ari Setyawan Wibowo Melalui Kapolsek Lembursitu Akp Agus Suherman SE  menyampaikan, ” Bahwa kegiatan Binluh dan pembinaan ini  merupakan sebuah kegiatan  dari Polsek Lembursitu dan Babinsa Koramil Baros  yang  bertujuan untuk menanamkan kedisiplinan dan memberikan proses pembelajaran tentang tata tertib berlalu lintas, serta kenakalan  anak - anak/remaja sejak dini.

    “Menurut Kapolsek kegiatan ini akan terus dilaksanakan secara rutin  dan  berkesinambungan oleh para Bhabinkamtibmas sehingga semua Siswa siswi yang ada di Kec Lembursitu mendapat pembinaan dan pemahaman yang sama. ” Ujar Kapolsek.

    polres sukabumi kota kota sukabumi akbp ari setyawan wibowo
    Dwi Wahyuningsih

    Dwi Wahyuningsih

    Artikel Sebelumnya

    Bhabinkamtibmas Kelurahan Dayeuhluhur Monitoring...

    Artikel Berikutnya

    Patroli sambang Karyawan Alfamart dan Indomart...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Panen dan Tanam Padi Bersama, Dorong Ketahanan Pangan Nasional di Merauke
    Panglima TNI Berikan Pengarahan pada Apel Danrem Dandim Terpusat Tahun 2024
    Tim Voli Putra Putri Polda Jatim Raih Tiket Babak Final di Kapolri Cup 2024
    Raih Sertifikat TedQual dari UNWTO, Pariwisata Trisakti Mendunia!

    Ikuti Kami